Detail Cantuman Kembali

XML

Kimia organik


Jumlah senyawa organik sudah mencapai jutaan dan akan terus bertambah dengan ditemukannya senyawa-senyawa baru hasil sintetis para ahli kimia organik. Hal ini menyebabkan semakin banyak hal-hal yang dapat dipelajari atau harus diketahui mengenai senyawa organik. Dibanding buku kimia organik yang lainnya, kelebihan buku ini adaah contoh soal dan langkah-langkah penyelesaiannya yang sangat banyak. Selain itu, di akhir setiap bab terdapat "Topik Selingan" untuk memberikan gambaran hubungan antara ilmu kimia yang baru saja diajarkan dengan senyawa kimia yang ada dalam kehidupan sehari-hari. Untuk melengkapi kimia organik edisi pertama, dalam edisi kedua ini telah ditambahkan bab mengenai Senyawa Polisiklik Aromatik dan bab mengenai Senyawa Heterosiklik. Yang sangat cocok menggunakan buku ini adalah mahasiswa MIPA (Kimia, Farmasi, Biologi, Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, Teknik Kimia, Pertanian, Perikanan, Kehutanan, D3 Kimia Terapan, D3 Kimia Analisis, D3 Keperawatan, Guru Kimia SMA dan siswa SMA yang dipersiapan mengikuti Olimpiade Sains seperti IChO (International Chemistry Olympiad) serta OSN (Olimpiade Sains Nasional).
Bibliografi : halaman 497, indeks
penulis, Riswiyanto; editor, Amalia Safitri, Rina Astikawati; setting, Departemen Produksi; desain Cover, Yudi Nur Riyadi
Riswiyanto - Pengarang Utama
Amalia Safitri - Penyunting
Rina Astikawati - Penyunting
Kedua
547 RIS k
978-602-298-679-9
547
Text
Indonesia
Erlangga
2020
Jakarta
xiii, 505 halaman : ilustrasi ; 26 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...